Polres Hulu Sungai Tengah, Dalam rangka mengantisipasi penimbunan Ketersediaan Alkes dan Kelkes (masker kesehatan & cairan antiseptik) serta monitoring harga bahan pangan pokok di Daerah Polres HST maka Kasat Reskrim AKP Dany Sulistiono, bersama anggota reskrim dan instansi terkait melakukan kegiatan pengecekkan terhadap distributor alkes & Kelkes, pedagang besar farmasi, apotik2 dan toko obat yang ada di daerah Hukum Polres Hulu Sungai Tengah dan sekitarnya guna mengetahui stok/ ketersediaan alkes & Kelkes (masker kesehatan & antiseptik) dan Harga Bahan Pangan pokok. Rabu (4/3/2020)
Dari uji petik di lapangan diperoleh data sbb :
1. Toko Obat Ilham Farma Pasar Keramat Barabai:
- stok masker kesehatan : Nihil
- stok cairan antiseptik : Nihil.
2. Toko Obat Rezky Pasar Baru Blok J. Barabai :
- Stok masker Kesehatan : Nihil
- Stok cairan Antiseptik : Nihil
3. Toko Obat Assifa Pasar Keramat Blok D. Barabai :
- stok masker kesehatan : 50 lbr, hrg jual Rp. 2000/lembar
- stok cairan antiseptik : Nihil
4. Apotik Hidayah Pasar Baru Barabai Nomor SIPA : 445 / 07 / SIIPA / 01 / Kes / 2017, SIA : 445/ 04 - SIA / Kes / 2017 :
- stok masker kesehatan : Nihil
- stok cairan antiseptik : Nihil
5. Apotik Al- Hafis Nahyatu Suriah Pasar Baru Barabai, Nomor SIPA :445 / 03 / SIPA -2 / Kes / 2019, STRA : 19930806 / STRA- UMS / 2016 / 246753 :
- stok masker kesehatan : Nihil
- Stok cairan Antiseptik : Nihil.
6. Apotik Barokah Pasar 1 ( satu) Barabai, Nomor : SIPA : 445/ 10 / SIPA-1 / Ke / 2016, SIA : 445 / 01 - SIA / Kes / 2017 :
- stok masker kesehatan : Nihil.
- Stok cairan antiseptik : Nihil.
7. Apotik Raudah Pasar 3 ( tiga) Murakata Barabai :
- stok masker kesehatan : Nihil
- stok cairan antiseptik : Nihil
8. Toko Obat Cahaya Sehat Pasar 3 ( tiga) Murakata Barabai :
- stok masker kesehatan : Nihil
- stok Cairan anticeptik : Nihil
9. Harga bahan pangan Pokok di Wilayah Hukum Polres Hulu Sungai Tengah :
- Kacang kedelai : harga per kg 8000 Rupiah, per karung 370000 Ribu Rupiah
- Gula 1 kg 17.000 Ribu rupiah
- Daging ayam 50000 ribu Rupiah Perekor
- Beras 11 Ribu Rupiah per / kg, 1 karung 530000 Ribu Rupiah.
Kesimpulan
1. Dari uji petik bbrp distributor alkes & Kelkes dan apotik, persediaan masker kesehatan & cairan antiseptik berkurang dibanding dg hari lain sebelum merebak issue virus korona (covid-19).
2. Meski persediaan/stok barang berkurang akan tetapi tidak terjadi kenaikan harga yg signifikan dan blm ditemukan indikasi penimbunan atau spekulan.
3. Bbrp apotik membatasi penjualan kpd perorangan yaitu maksimal 10 lbr per 1 org dg harga rata2 Rp. 1000/ lembar. Hal ini utk menghindari adanya aksi borong yg pd akhirnya memicu kelangkaan barang.
4. Sedangkan cairan antiseptik tdk ada peningkatan permintaan, krn konsumen dari kalangan tertentu
5. Harga bahan pangan pokok d wilyah hukum Polres Hulu sungai Tengah untuk saat ini masih relatif Normal
Kapolres HST AKBP Danang Widaryanto, S.I.K melalui Ps. Paur Subbag Humas Aipda M. Husaini, S.E, M.M menyampaikan bahwa kegiatan pengecekan ini dilakukan untuk memastikan di daerah Kab HST tidak ada yang penimbunan Alkes dan Kelkes dan Bahan pangan.
kita juga melakukan koordinasi dg Dinas/Instansi terkait serta stike holder lainnya guna menjaga ketersediaan, stok alkes & Kelkes, obat2an lainnya cukup, dan menghimbau kepada masyarakat untuk tidak panik serta membeli kelengkapan secara wajar.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar